Gambaran CT Scan Thorax pada Sampel Terkonfirmasi Covid-19
DOI:
https://doi.org/10.53861/lontarariset.v3i2.273Kata Kunci:
COVID-19, CT Scan, PneumoniaAbstrak
Foto Thorax dengan CT Scan dapat digunakan untuk memantau perkembangan dan mendiagnosa dari hasil gambaran kelainan paru akibat COVID-19. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil Analisa gambaran CT Scan Thorax pasien COVID-19. Jumlah sampel yang digunakan sebanyak 30 sampel dengan menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan pendekatan deskiptif. Hasil dalam penelitian ini menunjukkan dari 30 sampel 80% terdapat gambaran Pneumonia dengan disertai gambaran lainnya seperti GGO, Konsolidasi dan disertai air bronchogram, Crazy Paving, dan Halo Sign.
Unduhan
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Lontara Journal Of Health Science And Technology is licensed under Creative Commons.
The journal allows the author to hold the copyright of the article without restrictions.
The journal allows the author(s) to retain publishing rights without restrictions.
The legal formal aspect of journal publication accessibility refers to Creative Commons Attribution 4.0 International (CC BY 4.0).
The Creative Commons Attribution 4.0 International (CC BY 4.0) license allows re-distribution and re-use of a licensed work on the conditions that the creator is appropriately credited and that any derivative work is made available under “the same, similar or a compatible license”. Other than the conditions mentioned above, the editorial board is not responsible for copyright violations.